081335001911   hukum@gresikkab.go.id

JDIH Kabupaten Gresik Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Kabupaten Gresik

Rapat Paripurna Dprd Kabupaten Gresik
Berita
  05 Oktober 2023               236
image-header


Di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Gresik, Tanggal 05 Oktober 2023. Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Gresik dihadir oleh Bupati Gresik, Rekan Rekan Pimipinan serta Anggota DPRD Kabupaten Gresik, Saudara Sekretariat Daerah Kabupaten Gresik, Para Asisten Sekretariat Daerah Kabupaten Gresik, Para Staf Ahli Kabupaten Gresik, Para Kepala OPD dilingkungan Pemerintah Kabupaten Gresik.

Pada Rapat Paripurna Dewan Kali  membahas ranperda Inisiatifi DPRD ranperda Pengambilan Keputusan Terhadap Ranperda Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, Ranperda Rencana Tata Ruang Wilayah Kabupaten Gresik serta Penetapan Ranperda Penyelenggaraan Perumahan dan Pemukiman, Ranperda Smart City.

Dalam Pidatonya Bupati Gresik menyampaikan  Dengan Berlakunya Perda Penyelenggaraan Perumahan Dan  Kawasan  Permukiman, Diharapkan Dapat Memberikan  Pedoman, Landasan Dan Kepastian Hukum Kepada Semua Pihak Yang Terlibat Dalam Penyelenggaraan Perumahan Dan Kawasan Permukiman.

Pengelolaan Pemerintahan Daerah Yang Berbasis Pada Pemanfaatan Sumber Daya Teknologi Ditawarkan Dalam Konsep  Smart City  Yang  Dianggap  Mampu Sebagai Alternatif Solusi Dalam Menjawab Tantangan Pengelolaan Pemerintahan Di Daerah.  Dalam Perda Penyelenggaraan  Smart City, Pemanfaaatan Teknologi Diwujudkan Melalui 6 Dimensi, Yaitu Tata Kelola Pemerintahan Cerdas  Atau  Smart Governance, Pencitraan Daerah Cerdas  Atau  Smart Branding, Ekonomi Cerdas Atau Biasa Disebut Smart Economy, Kehidupan Cerdas Atau  Smart Living, Masyarakat Yang Cerdas  Atau  Smart Society, Dan  Lingkungan Hidup Cerdas  Atau Biasa Disebut Smart Environment. 

Untuk Mewujudkan  6 Dimensi  Smart City  Tersebut Dibutuhkan Kolaborasi Tidak Hanya Dari Unsur Pemerintah, Tetapi  Juga Harus Melibatkan Dunia Usaha, Dunia Pendidikan, Dan  Seluruh  Masyarakat  Dengan Didasari  Prinsip Inklusif, Proaktif,  Adaptif, Inovatif, Kreatif,  Integratif,  Dan  Berkelanjutan.

Bagikan
Foto-foto
Related Post
Permendagri Nomor 15 Tahun 2024 tentang Pedoman Pe...
Menteri Dalam Negeri telah menetapkan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 15 Tahun 2024 tentang Ped...
  10 Oct 2024        158085
Perpres 72 Tahun 2025 Tentang Standar Harga Satuan...
click to download Peraturan Presiden Nomor 72 Tahun 2025 tentang Standar Harga Satuan Regional 1....
  26 Jun 2025        29443
Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2025 tentang P...
PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 28 TAHUN 2025Tentang Penyelenggaraan Perizinan Berusah...
  11 Jun 2025        22598
PERATURAN MENTERI KEUANGAN (PMK) NOMOR 49 TAHUN 20...
Peraturan Menteri Keuangan Nomor 49 Tahun 2025 Judul: Tata Cara Pinjaman Dalam Rangka Pendanaan Kop...
  22 Jul 2025        20053
PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI (PERMENDAGRI) NOMOR...
Download PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI (PERMENDAGRI) NOMOR 14 TAHUN 2025 TENTANG PEDOMAN PENYUSUN...
  06 Oct 2025        12192
Peraturan Presiden Nomor 46 Tahun 2025 Tentang Per...
untuk meningkatkan penggunaan produk dalam negeri dalam Pengadaan Barang/ Jasa Pemerintah, mempercep...
  01 May 2025        8883
Opsen Pajak Daerah
UU HKPD yang telah ditetapkan pada 5 Januari 2022 menjadi penanda dimulainya babak baru era desentra...
  03 Nov 2024        7443
Fitur Chatbot JDIH sekarang dapat diakses Melalui...
FITUR CHATBOT JDIH SEKARANG DAPAT DIAKSES MELALUI WHATSAPP Dalam upaya meningkatkan layanan informa...
  17 Aug 2024        6781
Konsolidasi Peraturan Presiden Republik Indonesia...
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah mempunyai peran penting dalam pelaksanaan pembangunan nasional untu...
  07 May 2025        4347
Penguatan Koperasi Kelurahan Merah Putih Melalui D...
PERATURAN MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 13 TAHUN 2025 TENTANG DUKUNGAN BUPATI/WALI K...
  23 Aug 2025        2150
Tags
Halo, WARGA GRESIK
Saya adalah mesin penjawab berbasis teknologi ARTIFICIAL INTELLIGENCE (Kecerdasan Buatan) yang ditugaskan untuk menjawab pertanyaan seputar PERATURAN di Kabupaten Gresik. CUKUP KETIKKAN KEYWORD/KATA KUNCI peraturan yang Anda butuhkan, kemudian tekan [enter], Kami akan mencoba menampilkan JUDUL dan JENIS PERATURAN yang anda butuhkan.